Tampung Aspirasi Masyarakat, Polsek Waled Laksanakan Jumat Curhat

    Tampung Aspirasi Masyarakat, Polsek Waled Laksanakan Jumat Curhat

    CIREBON - Kapolsek Waled Akp Kentar Budi Sediono SH, Pada hari jumat tanggal 01 September 2023 di Desa Cikulak kidul Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon, Melaksanakan giat Jumat Curhat antara  Kapolsek Waled Akp Kentar Budi Sediono SH beserta jajaran bersama Masyarakat Desa Cikulak kidul 

    Dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolsek Waled Akp Kentar Budi Sediono SH, Danramil yang di wakili oleh Bhabinsa Serda Wawan. , ketua PPS, bhabinkamtibmas Aiptu Dano, perwakilan dari  tokoh pemuda, tokoh agama dan tokoh masyarakat Desa Cikulak kidul Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon

    dalam kesempatan tersebut Kapolsek Waled Akp Kentar Budi Sediono SH  mendengarkan secara langsung curhat dari orang murid SMP/ SMA maupun SMK tentang sering terjadi tawuran antar pelajar di wilayah hukum Polsek Waled dan orang tua siswa-siswi juga meminta bantuan dari pihak Kepolisian untuk bersama sama menjaga siswa agar tidak terlibat narkoba genk motor dan pergaulan negatif lainnya

    Kemudian setelah mendengar curhat dari masyarakat tersebut Kapolsek Waled memerintahkan para kanit dan anggota Polsek Waled agar segera merespon curhat dari masyarakat dan segera menindak lanjutinya dengan melaksanakan patroli di saat pagi dan bubaran anak sekolah sore hari untuk antisipasi tawuran antar pelajar,

    Selain itu kapolsek juga memerintah kan untuk menggelar operasi pekat dan razia minuman keras serta memproses secara hukum yang berlaku dan lebih giat dalam melakukan patroli terutama patroli malam hari ke jalanan sepi dari desa Cikulak kidul yang menuju kearah Desa Karangsari untuk mencegah adanya tindak pidana terutama pencurian dengan pemberatan, pencurian dengan kekerasan dan Pencurian kendaraan bermotor (C3) serta tawuran.

    Dalam kesempatan tersebut Kapolresta Cirebon KOMBES POL ARIF BUDIMAN Sik MH melalui Kapolsek Waled Polresta Cirebon Polda Jabar AKP KENTAR BUDI SEDIYONO SH  menyampaikan bahwa kegiatan jumat curhat adalah program dari pimpinan Polri yang bertujuan agar anggota Kepolisian lebih bisa dekat dengan masyarakat dengan mendengarkan langsung keluhan keluhan dari masyarakat baik tentang kamtibmas maupun tentang kinerja Kepolisian itu sendiri, dan diharapkan dengan program jumat curhat tersebut bisa membuat institusi Kepolisian lebih dicintai oleh masyarakat.

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Klangenan Kontrol Desa Bakung Lor...

    Artikel Berikutnya

    Cegah Premanisme, Unit Patroli Samapta Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polresta Cirebon Laksanakan Pembinaan Anak Berhadapan dengan Hukum (ABH) Melalui Program Pesantren Kilat
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
     KA SPKT Antisipasi Kemacetan Polsek Susukan lakukoo(ko ko ko? ⁹ ini ini 8gatur urai bantu menyeberangkan warga yg beraktifitas.
    Pasca Banjir, Polsek Talun Bersama Kuwu Dan Masyarakat Gotong Royong Bersihkan Rumah Waega
    Lanjutkan Ritual Thudong, Para Biksu Tinggalkan Cirebon Menuju Borobudur
    Peringati HKN, Bupati Imron Ajak Masyarakat Kolaborasi untuk Wujudkan Kebangkitan Bangsa
    Lewat Voting, Sutardi "Gondrong" Menang di Pemilihan Ketua KONI Kab. Cirebon
    Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Tingkatkan Keamanan di Pantai Baro Gebang
     KA SPKT Antisipasi Kemacetan Polsek Susukan lakukoo(ko ko ko? ⁹ ini ini 8gatur urai bantu menyeberangkan warga yg beraktifitas.
    Patroli Siang Hari Polsek Ciwaringin Dialogis Minimarket Indomart Beri Keamanan Dan Kenyamanan Masyarakat Pada Pembeli Dan Karyawan.
    Patroli Siang Hari, Upaya Polsek Dukupuntang Cegah Terjadinya Gangguan Kamtibmas
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas jelang libur Ahir pekan Anggota SPKT Polsek Pabuaran Polresta Cirebon tingkatkan Patroli rawan siang.
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Di Bulan Suci Ramadhan 1445 H, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Tingkatkan Giat Patroli
    Guna Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Personil Gabungan Polsek Sub Zona Tengah 1 Polresta Cirebon Laksanakan Giat Patroli
    Dengarkan kritik dan saran masyarakat, Kapolsek Lemahabang gelar Ngopi Aspirasi di Blok Kamplongan Desa Lemahabang.
    Kapolsek Karangsembung Polresta Cirebon Melaksanakan Pengawalan Penurunan dan Pembersihan Alat Peraga Kampanye (APK)
    Antisipasi Kemacetan Polsek Susukan Pengaturan Lalu Lintas diperempatan Bunder

    Ikuti Kami